Lowongan BNBP (Badan Penanggulangan Bencana Daerah)

Pada akhir tahun 2008, Australia dan Indonesia sepakat untuk membentuk Kemitraan Penanggulangan Bencana Regional (AIFDR) yang melibatkan kerjasama Australia dan Indonesia untuk mengembangkan penanggulangan, kesiapsiagaan dan tanggapan bencana yang lebih efektif di Indonesia dengan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) sebagai mitra utama. Dalam rangka memfasilitasi rencana pengembangan kapasitas BNPB dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), posisi posisi dibawah ini telah dibuka.
Beberapa posisi akan ditempatkan di BNPB dan beberapa di BPBD. Bantuan teknis ini memerlukan professional yang dinamis dan berpengalaman dibidangnya untuk posisi-posisi berikut :



POSISI LOKASI  TOR CARA
Konsultan Ahli Penanggulangan Bencana (1) Jakarta detail detail
Asisten Koordinator Penanggulangan Bencana (1) Jakarta detail detail
Konsultan Monitoring & Evaluasi (1) Jakarta detail detail
Peneliti Studi Kebencanaan (1) Jakarta detail detail
Konsultan Analis Program Penanggulangan Bencana Tk.Propinsi (4) Luar Jkt detail detail
Penasehat Logistik (1) Jakarta detail detail
Tim Pelatihan Peningkatan Kapasitas (3) Jakarta detail detail
Konsultan Hubungan Masyarakat / Analis Media (1) Jakarta detail detail
Konsultan Ahli Tata Kelola Lembaga (1) Jakarta detail detail
Konsultan Protokol Humanitarian & Hubungan Internasional (1) Jakarta detail detail
Konsultan Program Pemberdayaan Masyarakat (1) Jakarta detail detail
Konsultan Ahli Teknologi Informasi dan Komunikasi (1) Jakarta detail detail

Batas waktu penerimaan aplikasi adalah 07 Agustus 2011